Seleksi Terbuka Pengisian Pamong Kalurahan Bangunjiwo
@mgr, 19 Desember 2025 13:22:49 WIB
Seleksi Terbuka Pengisian Pamong Kalurahan Bangunjiwo?
Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo membuka kesempatan bagi warga negara Indonesia yang memenuhi syarat untuk mengisi lowongan Pamong Kalurahan dengan formasi jabatan,
1. Dukuh Salakan
2. Dukuh Kalangan
Informasi selengkapnya mengenai persyaratan administrasi, jadwal tahapan seleksi, dan formulir pendaftaran serta kelengkapan dapat dilihat melalui,
Link : s.id/PersyaratanPengisianPamong2026
Pendaftaran dibuka 05 Januari - 23 Januari 2026
Official Account Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo
Instagram : @kalurahan.bangunjiwo
Narahubung : 0895-4172-68833 (WA Danang)
Artikel Terkini
-
UMBUL DONGA DALAM RANGKA HARI JADI BANGUNJIWO KE-79 TAHUN 2025
08 Desember 2025 07:50:08 WIB @mgrUmbul Donga dalam rangka memperingati Hari Jadi Kalurahan Bangunjiwo ke-79 diselenggarakan pada Jumat malam, 5 Desember 2025, bertempat di Gedung Sastro Soekarno Kalurahan Bangunjiwo. Kegiatan ini dihadiri oleh Panewu Kasihan beserta jajaran, Lurah Bangunjiwo beserta jajaran Pamong Kalurahan, Bamusk... ..selengkapnya
-
SELAMAT HARI JADI KALURAHAN BANGUNJIWO KE-79 TAHUN 2025
08 Desember 2025 07:39:54 WIB @mgrSelamat Hari Jadi Kalurahan Bangunjiwo ke-79.Semoga Kalurahan Bangunjiwo senantiasa tumbuh sebagai kalurahan yang maju, mandiri, berdaya saing, serta tetap berakar pada nilai-nilai budaya dan gotong royong.Mengusung tema “Pengkuh Kukuh, Nyawiji Mukti” yang bermakna teguh dalam pendirian,... ..selengkapnya
-
Penyaluran BLT DD Periode Terakhir di Bulan Desember 2025
08 Desember 2025 07:38:58 WIB @mgrPemerintah Kalurahan Bangunjiwo menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa periode bulan Desember Tahun Anggaran 2025 pada hari Kamis (4/12/2025). Kegiatan dilaksanakan di Gedung Sastro Soekarno Kalurahan Bangunjiwo dan dibuka oleh Lurah Bangunjiwo.Penyaluran BLT Dana Desa 2025 dilakukan sec... ..selengkapnya
-
Bosan dengan wisata biasa? Sekar Mataram menawarkan Wisata Edukasi Kajigelem
05 Desember 2025 09:43:22 WIB @Her5wanSebuah wisata edukasi yang dikemas dengan menarik dan tentunya berbasis potensi lokal. Pelajari seni dan kearifan lokal secara langsung dan dapatkan ilmu dan pengalaman baru yang mengasikkan.Ayo, jadwalkan kunjungan edukasimu sekarang ✨‼️.Informasi reservasi: 081328431269 (WhatsApp Admin Kajig... ..selengkapnya
-
Kalurahan Bangunjiwo berhasil meraih Juara 2 Lomba Monolog Lurah dan Juara 3 Lomba Anekdot
05 Desember 2025 09:40:06 WIB @Her5wanKalurahan Bangunjiwo berhasil meraih Juara 2 Lomba Monolog Lurah dan Juara 3 Lomba Anekdot Pamong Kalurahan dalam rangka Peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia (HAKORDIA) Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Inspektorat Kabupaten Bantul.Prestasi ini menjadi wujud komitmen Kalurahan Bangunjiwo dalam me... ..selengkapnya
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Bangunjiwo mengikuti zoom meeting Tasyakuran Swasembada Pangan Nasional Tahun 2026
- Rekap Pelayanan Ambulance Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo TA 2025
- Lurah Bangunjiwo pimpin Apel Pamong di awal Januari Tahun 2026
- Jadwal Pelayanan SIM Keliling Bulan Januari 2026
- Paguyuban Karawitan Larasati Meriahkan Pergantian Tahun 2025 - 2026
- Monitoring Pengamanan Perayaan Malam Tahun Baru 2026
- Informasi Libur Tahun Baru 2026














