Seleksi Terbuka Pengisian Pamong Kalurahan Bangunjiwo

@mgr, 19 Desember 2025 13:22:49 WIB

Seleksi Terbuka Pengisian Pamong Kalurahan Bangunjiwo?

Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo membuka kesempatan bagi warga negara Indonesia yang memenuhi syarat untuk mengisi lowongan Pamong Kalurahan dengan formasi jabatan,

1. Dukuh Salakan
2. Dukuh Kalangan

Informasi selengkapnya mengenai persyaratan administrasi, jadwal tahapan seleksi, dan formulir pendaftaran serta kelengkapan dapat dilihat melalui,

Link : s.id/PersyaratanPengisianPamong2026

Pendaftaran dibuka 05 Januari - 23 Januari 2026

Official Account Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo

Instagram : @kalurahan.bangunjiwo
Narahubung : 0895-4172-68833 (WA Danang)

Artikel Terkini

  • Pembangunan infrastruktur jalan lingkungan di Padukuhan Kenalan RT 02

    16 Mei 2024 11:31:45 WIB @Her5wan
    Pembangunan infrastruktur jalan lingkungan di Padukuhan Kenalan RT 02
    Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo melalui TPK Kalurahan sedang melaksanakan pembangunan infrastruktur jalan lingkungan di Padukuhan Kenalan RT 02.Pembangunan corblok jalan ini merupakan Program Padat Karya Tata Nilai Semangat Keyogyakartaan atau Jogja Istimewa yang didanai dari Dana Keistimewaan TA 20... ..selengkapnya

  • Geliat Pembangunan Desa di Kalurahan Bangunjiwo

    16 Mei 2024 11:29:16 WIB @Her5wan
    Geliat Pembangunan Desa di Kalurahan Bangunjiwo
    Pembangunan infrastruktur jalan desa di Kalurahan Bangunjiwo bersumber dari Dana Desa TA 2024 mulai dikerjakan.Droping material telah dilaksanakan oleh TPK kalurahan dilokasi pembangunan corblok jalan yakni Padukuhan Petung dan Bangen.Jalan yang dibangun tersebut merupakan jalan penghubung antar des... ..selengkapnya

  • Pembangunan gedung Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM)

    16 Mei 2024 11:26:33 WIB @Her5wan
    Pembangunan gedung Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM)
    Pembangunan gedung Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) memiliki peran kunci dalam memfasilitasi pendidikan kejar paket di Indonesia. Kehadiran gedung PKBM Adi Jiwa Kalurahan Bangunjiwo bukan hanya sekedar tempat belajar, tetapi sebagai pusat pengembangan komunitas yang memberdayakan masyarakat ... ..selengkapnya

  • Pembangunan corblok jalan Kalinongko DK Bangen

    16 Mei 2024 11:25:38 WIB @Her5wan
    Pembangunan corblok jalan Kalinongko DK Bangen
    Dana desa, yang merupakan alokasi anggaran dari pemerintah pusat kepada desa, memegang peranan krusial dalam pembiayaan pembangunan desa. Penggunaan dana ini memerlukan perencanaan yang matang serta transparansi dalam pelaksanaannya. Hal ini bertujuan untuk memastikan bahwa setiap rupiah yang dikelu... ..selengkapnya

  • Pembangunan corblok jalan Padukuhan Petung

    16 Mei 2024 11:22:57 WIB @Her5wan
    Pembangunan corblok jalan Padukuhan Petung
    Pemanfaatkan Dana Desa TA 2024, Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo membangun jalan lingkungan di Padukuhan Petung.Kegiatan pembangunan sudah dilaksanakan secara swakelola oleh TPK Kalurahan Bangunjiwo. Jalan ini yang dibangun ini merupakan jalan tembus sekaligus membuka akses wilayah Padukuhan Petung y... ..selengkapnya

LAYANAN ADUAN KALURAHAN BANGUNJIWO

Infografis APBKal TA 2025

LAPORAN REALISASI APBKal TA 2024

Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture

Data Jumlah Penduduk Bangunjiwo

Album Peta Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (LP2B) Kapanewon Kasihan

GIS BANGUNJIWO

Profil Desa Wisata Kajigelem

PENGUMUMAN

||HARI KERJA PEMERINTAH DESA BANGUNJIWO, HARI SENIN - JUM'AT|| ||LAYANAN PAJAK STNK KELILING SETIAP HARI KAMIS DI BALAI DESA BANGUNJIWO, PUKUL 09.00 - 11.00 WIB||

Persyaratan Administrasi Kalurahan

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung