Rakor Pendataan Indeks Desa Tahun 2025 Kalurahan Bangunjiwo
@mgr 25 Maret 2025 15:49:37 WIB
Senin (24/03) Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo menyelenggarakan rapat koordinasi pemerintahan di Ruang Dukuh.
Rakor ini diikuti oleh Carik Bangunjiwo, Ketua Bamuskal, Kamituwa serta Dukuh Se-Kalurahan Bangunjiwo.
Materi pembahasan rakor ini diantaranya :
1. Koordinasi dan Persiapan Kalurahan Bangunjiwo dalam mengirim Norokariyo yang akan bertugas pada Gerebeg Syawal Tahun 2025 ini.
2. Sosialisasi pelaksanaan pendataan dan entri Data Indeks Desa Tahun 2025.
3. Penyampaian Perjanjian Kinerja Lurah Bangunjiwo Tahun 2025.
Komentar atas Rakor Pendataan Indeks Desa Tahun 2025 Kalurahan Bangunjiwo
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Nobar Timnas Indonesia VS Bahrain
- Rakor Pendataan Indeks Desa Tahun 2025 Kalurahan Bangunjiwo
- Kegiatan Apel Pamong Kalurahan Bangunjiwo Senin 24 Maret 2025
- Cegah Stunting, Kalurahan Bangunjiwo manfaatkan Dana Desa dampingi dan berikan PMT bagi Ibu Hamil
- Penambalan Jalan Aspal di Ruas Jl Bibis Raya oleh DPUPKP Bantul
- Pelaksanaan Program Bantuan Listrik Bagi Warga Miskin dari Dana Desa TA 2025
- Penyerahan Bansos Sembako BUMKALMA Kapanewon Kasihan Tahun 2025