Sosialisasi Gemarikan di Padukuhan Kalipucang Kalurahan Bangunjiwo
@mgr 28 November 2022 13:03:09 WIB
Senin 28 November 2022 di Padukuhan Kalipucang diselenggarakan kegiatan Sosialisasi Gemarikan dengan tema ayo makan ikan agar sehat, kuat dan cerdas".
Acara diselenggarakan oleh Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Bantul bekerjasama dengan anggota DPRD Kabupaten Bantul Bapak H. Bibit Rustamta, S.H..
Gemarikan Gerakan Masyarakat Makan Ikan bertujuan untuk mensosialisasikan kepada masyarakat agar gemar mengkonsumsi ikan sehingga tercipta generasi yang sehat, kuat dan cerdas. Ikan merupakan makanan bergizi tinggi dan mengandung Omega 3 zat pencerdas otak, selain itu mengandung protein, vitamin, mineral serta memiliki kandungan kolesterol rendah.
Gemarikan dapat dimulai dari keluarga dimana anak-anak sekarang lebih memilih makan mkanan cepat saji berbahan non ikan yang banyak tersedia di pasaran.
Melalui kegiatan sosialisasi ini diharapkan dapat menciptakan pola hidup dan menggerakkan masyarakat cinta ikan dengan Gemarikan baik di kalangan pemerintah, swasta maupun masyarakat.
Komentar atas Sosialisasi Gemarikan di Padukuhan Kalipucang Kalurahan Bangunjiwo
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Survey Lokasi Pemasangan Rambu-Rambu Lalulintas Program PIK TA 2026
- TPS Resik Tenan menerima Kunjungan dari Perumda Aneka Dharma dan Bamuskal Pendowoharjo
- Kunjungan DPRD Komisi D dalam rangka Monitoring Program Desa Prima Gayatri Bangunjiwo
- Rapat Koordinasi Pelaksanaan Kegiatan Tahun Anggaran 2025
- Kegiatan Apel Pamong Kalurahan Bangunjiwo 20 Januari 2025
- Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) penanganan bencana gempa bumi yang ramah disabilitas
- Gladi Macapat Perdana di Pendopo Kalurahan Bangunjiwo Tahun 2025