Pamong dan Bamuskal Bangunjiwo mengikuti Penyuluhan Hukum dari Inspektorat dan Kejaksaan Bantul
@mgr 13 September 2022 07:14:11 WIB
Bertempat di Gedung Sastro Sooekarno Kalurahan Bangunjiwo diselenggrakan kegiatan penyuluhan hukum bagi pamong dan bamuskal. 12/9
Kegiatan di hadiri oleh Panewu Anom Kapanewon Kasihan, pamong kalurahan dan anggota Bamuskal, dengan narasumber dari Inspektorat Kabupaten Bantul dan Kejaksaan Negeri Kabupaten Bantul.
Dari inspektorat hadir Irban Pemerintahan dan Aparatur Bapak Priyo Harwijayanto, S.Si.,M.Si dan dari Kejaksaan Negeri Kabupaten dihadiri Jaksa Ibu Luluk.
Kegiatan ini dilaksanakam dalam rangka untuk memberikan pemahaman terkait permasalahan hukum sehingga dapat dilakukan pencegahan dan meminimalisir permasalahan hukum.
Komentar atas Pamong dan Bamuskal Bangunjiwo mengikuti Penyuluhan Hukum dari Inspektorat dan Kejaksaan Bantul
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Infografis APBKal dan Penggunaan Dana Desa TA 2025
- Informasi Kejadian Bencana Hihdrometeorologi Periode Oktober 2024 - Januari 2025
- PENGUMUMAN LIBUR HARI RAYA
- KSB Kalurahan Bangunjiwo memberikan Bantuan Logistik di Triwidadi Pajangan
- Muskal Laporan Kinerja Bamuskal dan Laporan Tahunan BUMKal Bangun Kamulyan Bangunjiwo
- Laporan Realisasi APBKal Semester I TA 2024
- Update aktivasi POS BANSOR KALURAHAN BANGUNJIWO 22 Januari 2025