Kegiatan Sosialisasi B2SA
@Her5wan 06 Agustus 2022 08:30:05 WIB
TPPKK Kalurahan Bangunjiwo khususnya Pokja III mengikuti Kegiatan Sosialisasi B2SA yang diselenggarakan oleh Pokja III TPPKK DIY dan TPPKK Kabupaten Bantul. 4/8.
Kegiatan diselenggarakan di Ruang Rapat Kalurahan Bangunjiwo dihadiri oleh Lurah Bangunjiwo, TPPKK DIY, TPPKK Kabupaten Bantul dan Kader TPPKK Kalurahan Bangunjiwo.
Pemenuhan pangan sangat penting sebagai komponen dasar untuk mewujudkan sumber daya manusia yang berkualitas. Dengan mengkonsumsi makanan sehari hari yang beraneka ragam, kekurangan zat gizi pada zenis makanan yang satu akan dilengkapi oleh keunggulan susunan zat gizi jenis makanan lain, sehingga diperoleh masukan zat gizi yang seimbang.
Konsumsi Pangan yang Beragam, Bergizi Seimbang dan Aman (B2SA) dengan memanfaatkan pangan lokal, menjadi sangat penting untuk pemenuhan gizi yang dapat mendukung penanggulangan dan pencegahan stunting.
#pemkabbantul
#kapanewonkasihan
#tppkk
#giziberimbang
Komentar atas Kegiatan Sosialisasi B2SA
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Infografis APBKal dan Penggunaan Dana Desa TA 2025
- Informasi Kejadian Bencana Hihdrometeorologi Periode Oktober 2024 - Januari 2025
- PENGUMUMAN LIBUR HARI RAYA
- KSB Kalurahan Bangunjiwo memberikan Bantuan Logistik di Triwidadi Pajangan
- Muskal Laporan Kinerja Bamuskal dan Laporan Tahunan BUMKal Bangun Kamulyan Bangunjiwo
- Laporan Realisasi APBKal Semester I TA 2024
- Update aktivasi POS BANSOR KALURAHAN BANGUNJIWO 22 Januari 2025