Tradisi wiwitan
@Her5wan 18 Maret 2021 14:09:00 WIB
Membangun Bangunjiwo Maju Dalam Bingkai Nilai Tradisi Yang Kuat ..
Tradisi wiwitan merupakan warisan leluhur yang bernilai adiluhung. Bangunjiwo sebagai salah satu Kalurahan Budaya di DIY masih menjaga keberadaan tradisi wiwitan ini.
Seperti yang dilaksanakan pagi ini di Bulak Gendeng Bangunjiwo warga petani menyelengarakan tradisi wiwitan untuk mengawali panen raya. 18/03
Hadir dalam wiwitan ini Lurah Bangunjiwo, Ulu-Ulu, Dinas Pertanian Kabupaten Bantul, Pendamping Kalurahan Budaya, serta Gapoktan Saka Makmur Kalurahan Bangunjiwo.
#pertanian
#tani
#sawah
#kemendespdtt
#kemendagri
#kemenkeu
#sdgs
#pemkabbantul
#wiwitan
#tradisi
#tradisijawa
#jogjainfo
Komentar atas Tradisi wiwitan
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Kabar Relawan FPRB SIGAB Bangunjiwo Tahun 2024
- Hasil Monev Keterbukaan Informasi Badan Publik Kalurahan Bangunjiwo Tahun 2024
- Kegiatan Apel Pamong Kalurahan Bangunjiwo Senin 16 Desember 2024
- Informasi Kejadian Alam Musim Penghujan Kalurahan Bangunjiwo Tahun 2024
- Rapat Pembahasan Raperkal APBKal TA 2025 bersama Bamuskal
- Kegiatan visiting terhadap ibu hamil resiko tinggi/kurang energi kronis
- SHU dari Badan Usaha Milik Kalurahan (BUMKal) "Bangun Kamulyan" Kalurahan Bangunjiwo