SD Banyuripan gelar sholat dhuha bersama dan sosialisasi virus covid-19
Administrator 14 Maret 2020 23:30:59 WIB
BangunjiwoNews; Kepala Sekolah SD N Banyuripan memimpin langsung kegiatan sholat dhuha bersama. (14/03). Kegiatan ini dilaksanakan di SD Banyuripan dalam rangka berdoa bersama semoga wabah virus corona segera selesai. Setelah pelaksanaan sholat dhuha Kepala Sekolah SD Banyuripan memberikan sosialisasi terkait virus corona kepada para siswa. Sosialisasi ini perlu dilaksanakan agar para siswa tidak panik namun tetap bisa mengatasi dan mencegah terpapar virus corona.
Komentar atas SD Banyuripan gelar sholat dhuha bersama dan sosialisasi virus covid-19
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Rapat Kerja Relawan Kalurahan Bangunjiwo Tahun 2025
- Kegiatan Ubinan Tanaman Jagung Kelompok Tani Sambirejo Padukuhan Sambikerep
- Rapat KEP Bangun Tani Asih Kalurahan Bangunjiwo Tahun 2025
- Infografis APBKal dan Penggunaan Dana Desa TA 2025
- Informasi Kejadian Bencana Hihdrometeorologi Periode Oktober 2024 - Januari 2025
- PENGUMUMAN LIBUR HARI RAYA
- KSB Kalurahan Bangunjiwo memberikan Bantuan Logistik di Triwidadi Pajangan