Pemerintah Desa Bangunjiwo menghadiri acara Dialog Nasional 8 Indonesia Maju
Administrator 11 Maret 2018 10:40:23 WIB
Minggu (03/11/2018) Pemerintah Desa Bangunjiwo hari ini mengikuti kegiatan Dialog Nasional 8 Indonesia Maju yang bertempat di Sportarium UMY. Pemerintah Desa dihadiri oleh Lurah Desa, Carik Desa, Kaur Perencanaan serta Kaur TU dan Umum. Sebagai narasumber acara dialog nasional 8 ini adalah Kapolri, Menteri Keuangan dan Menteri Perhubungan dan Imam Besar Masjid Istiqlal Jakarta. Kegiatan dihadiri oleh kurang lebih 5.000 orang terdiri dari unsur perangkat desa, mahasiswa, babhinkamtibmas, lembaga mitra babhinkamtibmas ini dimulai pukul 09.00 WIB dengan sebagai pemandu acaranya adalah Effendi Ghazali. Dialog Nasional ini membahas tentang kemajuan yang telah berhasil diraih bangsa Indonesia dan bagaimana langkah - langkah kedepan untuk menjadi bangsa yang lebih maju lagi dan masyarakat yang sejahtera.
Komentar atas Pemerintah Desa Bangunjiwo menghadiri acara Dialog Nasional 8 Indonesia Maju
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- LAPORAN POS BANSOR KSB BANGUNJIWO 24 FEBRUARI 2025
- Rapat Koordinasi Pemerintahan Kalurahan Bangunjiwo 24 Februari 2025
- Kegiatan Apel Pamong Kalurahan Bangunjiwo 24 Februari 2025
- Pelaksanaan Gertak PSN di Padukuhan Donotirto Tahun 2025
- Pelaksanaan RWT BKM Bangun Mandiri Bangunjiwo Tahun Anggaran 2024
- Sosialisasi Perda DIY Nomor 5 Tahun 2014 tentang Pelayanan Publik
- Penyaluran BLT Dana Desa Periode Bulan Januari dan Februari TA 2025