Pelaksanaan Gertak PSN di Padukuhan Donotirto Tahun 2025
@mgr 24 Februari 2025 16:23:07 WIB
Pada hari Jumat (21/02/2025) Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo melaksanakan kegiatan pemberantasan sarang nyamuk di Wilayah Padukuhan Donotirto. Kegiatan ini diikuti oleh unsur Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo, dan Tim dari Puskesmas Kasihan 1.
Kegiatan ini dilaksanakan sebagai tindakan preventif sekaligus represif dikarenakan meluasnya wabah demam berdarah yang saat ini memang masih menjadi permasalahan di masyarakat. Kegiatan PSN menjadi salah satu upaya selain fogging untuk menekan angka demam berdarah di Kalurahan Bangunjiwo.
Dari hasil pemberantasan sarang nyamuk diketahui bahwa indeks angka bebas jentik nyamuk di Padukuhan Donotirto adalah 72% dimana kewaspadaan masyarakat terhadap DBD harus ditingkatkan melalui penerapan PHBS dalam kehidupan sehari-hari.
Komentar atas Pelaksanaan Gertak PSN di Padukuhan Donotirto Tahun 2025
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kegiatan Rakor Kader Institusi Masyarakat Pedesaan (IMP) tingkat Kalurahan Bangunjiwo
- Kegiatan Apel Pamong Kalurahan Bangunjiwo Senin (03/03/2025)
- Pendampingan KB MOP di Rumah Sakit dr. Soetarto
- Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo melaksanakan kegiatan pelayanan dalam penanganan ODGJ
- Sambut Ramadhan dengan Bersihkan Diri, Hati dan Jiwa di SD N Banyuripan
- Kegiatan monitoring dan pengawasan terkait publikasi anggaran Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo
- Fasilitas peminjaman kursi roda bagi warga disabilitas yang tidak mampu