Pelatihan Literasi Aksara Jawa bagi Generasi Muda di Bangunjiwo
@mgr 20 November 2023 07:59:04 WIB
Minggu 19 November 2023 Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo melaksanakan kegiatan Pelatihan Literasi Aksara Jawa bagi generasi muda.
Acara ini terselenggara atas dukungan Dana Keistimewaan melalui BKK Desa Mandiri Budaya Bangunjiwo Tahun 2023.
Aksara jawa merupakan salah satu warisan budaya di Daerah Istimewa Yogyakarta yang harus dijaga kelestariannya.
Sebagai wujud dalam rangka mengenalkan literasi aksara jawa bagi generasi muda, Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo menghadirkan narasumber Mas Hayu Avang Darmawan, MA dari Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) DIY untuk mengisi pelatihan literasi jawa.
Kegiatan pelatihan ini dibuka oleh Carik Bangunjiwo dan diikuti peserta Karang Taruna AKRAB Kalurahan Bangunjiwo berjumlah kurang lebih 50 orang.
Salam Budaya
Lestari Budayaku
Danais Murakabi Migunani Mrantasi...
Komentar atas Pelatihan Literasi Aksara Jawa bagi Generasi Muda di Bangunjiwo
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pendistribusian BLT DD Kalurahan Bangunjiwo
- Himbauan Antisipasi Petasan Bulan Ramadhan 1446H
- Rapat koordinasi pemerintahan
- Kegiatan Apel Pamong Kalurahan Senin 10 Maret 2025
- Safari Taraweh Pemerintah Kalurahan Bangunjiwo di Musholla Al-Ikhlas Lemahdadi 1446 H
- Mangayubagya Jumenengan Sri Sultan Hamengku Buwono X Ke-36
- Bedah Buku "Pengantar Bisnis" bersama DPAD DIY di Sekar Mataram Bangunjiwo