Ki Geter meriahkan Gelar Budaya Hari Jadi Desa Bangunjiwo ke-73 Tahun 2019
Administrator 28 September 2019 00:43:15 WIB
BangunjiwoNews; Masih dalam rangkaian Hari Jadi Desa Bangunjiwo, Pemerintah Desa Bangunjiwo menggelar pentas wayang kulit semalam suntuk. (Jumat 27/09). Pagelaran wayang kulit dengan dalang Ki Geter Pramudji Widodo ini membeber lakon Gandamana Luweng.
Berkenan hadir dalam acara ini anggota DPRD DIY Danang Wahyu Broto, SE, M.Si, Jajaran Forkompimcam Kasihan, BPD serta Lembaga Desa Desa Bangunjiwo. Rangkaian Hari Jadi Desa Bangunjiwo ke-73 Tahun 2019 ino diisi beberapa kegiatan yang sudah dimulai pada bulan Agustus kemarin dengan kegiatan jalan sehat. Acara yang lain diantaranya lomba mewarnai tingkat TK PAUD, Gelar Potensi Budaya Pedukuhan, Pentas Kethoprak Pamong dll. Kegiatan rangkaian Hari Jadi Desa Bangunjiwo ini sesuai jadwal akan berlangsung sampai dengan bulan Desember 2019. (Mg_Bjw).
Komentar atas Ki Geter meriahkan Gelar Budaya Hari Jadi Desa Bangunjiwo ke-73 Tahun 2019
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kegiatan pemberantasan sarang nyamuk
- Kegiatan rapat koordinasi
- LAPORAN POS BANSOR KSB BANGUNJIWO 24 FEBRUARI 2025
- Rapat Koordinasi Pemerintahan Kalurahan Bangunjiwo 24 Februari 2025
- Kegiatan Apel Pamong Kalurahan Bangunjiwo 24 Februari 2025
- Pelaksanaan Gertak PSN di Padukuhan Donotirto Tahun 2025
- Pelaksanaan RWT BKM Bangun Mandiri Bangunjiwo Tahun Anggaran 2024