Sosialisasi MOP oleh PLKB Kecamatan Kasihan
@Her5wan 04 Februari 2019 11:09:19 WIB
BangunjiwoNews- Sosialisasi MOP dilakukan di Ruang Dukuh Desa Bangunjiwo dengan pemateri dari PLKB Kecamatan Kasihan. Peserta Sosialisasi adalah 19 Dukuh Pedukuhan yang ada di Bangunjiwo. Program KB sesuangguhnya bukan bertujuan untuk mengurangi jumlah penduduk, tetapi mengendalikan pertumbuhan penduduk serta meningkatkan keluarga kecil sehingga bermanfaat bagi kesehatan ibu dan anak. Program KB bermanfaat bagi peningkatan kualitas generasi mendatang. (04/02/2019)
Komentar atas Sosialisasi MOP oleh PLKB Kecamatan Kasihan
Formulir Penulisan Komentar
Profil Desa Wisata Bangunjiwo Paradise Of Culture
PENGUMUMAN
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- PENGUMUMAN LIBUR HARI RAYA
- KSB Kalurahan Bangunjiwo memberikan Bantuan Logistik
- Muskal Laporan Kinerja Bamuskal dan Laporan Tahunan BUMKal Bangun Kamulyan Bangunjiwo
- Laporan Realisasi APBKal Semester I TA 2024
- Update aktivasi POS BANSOR KALURAHAN BANGUNJIWO 22 Januari 2025
- Survey Lokasi Pemasangan Rambu-Rambu Lalulintas Program PIK TA 2026
- TPS Resik Tenan menerima Kunjungan dari Perumda Aneka Dharma dan Bamuskal Pendowoharjo